polresmadiunkota.com.Sejumlah anggota Polres Madiun Kota yang akan naik pangkat mengikuti kegiatan Upacara Upacara Kenaikan Pangkat Secara Virtual Zoom yang dipimpin oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Dr.Niko Afinta,SIK.,SH.,MH di Gedung Mahameru Polda Jatim. Rabu 6 Januari 2020.
Dalam Upacara Kenaikan Pangkat Secara Virtual Zoom ini juga diikuti oleh Pejabat Utama Polres Madiun kota dan Perwakilan anggota yang naik Pangkat.
Diketahui anggota Polres Madiun Kota yang naik pangkat sebanyak 110 personil mulai dari PNS sampai dengan Pamen.
Kegiatan berlangsung dengan khidmad dan mematuhi protokol kesehatan covid 19.